Jeruk Lemon


Buah jeruk lemon dapat digunakan sebagai pelega tenggorokan. Caranya, panggang setengah potong jeruk lemon sampai warnanya sedikit kecokelatan, lalu peras ketika sudah dingin. Campur air perasannya dengan satu sendok teh madu kemudian minum. Niscaya tenggorokan akan menjadi lega.

Untuk khasiat lain dari buah ini :

1. memutihkan pakaian

2. keperluan di dapur. ( Membersihkan Dari Minyak Yang Menempel Pada Penggorengan )
Share on Google Plus

About Apri Nur Rohmat

This is a short description in the author block about the author. You edit it by entering text in the "Biographical Info" field in the user admin panel.
    Blogger Comment
    Facebook Comment

0 komentar:

Posting Komentar